Personel Ditpolairud Sambangi Kapal Niaga Yang Melintas Di DAS Barito

    Personel Ditpolairud Sambangi Kapal Niaga Yang Melintas Di DAS Barito

    KAPUAS - Bripka Rahmat Efendi Sambangi kapal yang melintas di DAS Barito dan lakukan sosialisasi untuk selalu memperhatikan masa aktif alat keselamatan di atas kapal, Sabtu (25/06/2022).

    Secara garis besar kapal layak berlayar adalah salah satunya dengan terpenuhinya alat keselamatan diatas kapal yang sesuai dengan peraturan pelayaran yang telah ditentukan oleh syahbandar.

    Salah satu upaya yang dilakukan oleh Ditpolairud Polda Kalteng melalui Kapal Polisi XVIII-1018 yakni dengan memberikan imbauan serta sosialisasi mengenai alat-alat keselamatan diatas Kapal, serta kelengkapan dokumen lainya yang di bawa di atas kapal.

    “Dengan adanya sosialisasi dan edukasi kepada awak kapal seperti yang kita laksanakan hari ini, kami berharap tumbuhnya kesadaran dan tidak meremehkan seperti hal yang biasa, padahal barang inilah yang pertama kita gunakan apabila terjadi sesuatu yang tidak di inginkan laka laut dan lain-lain (laka air), ” terang Dirpolairud Polda Kalteng Akbp. Boby Pa’ludin Tambunan, S.I.K., M.H., melalui Kepala Markas Unit Aiptu Nia Kurniawan.

    Terlihat Crew KP XVIII-1018 Bripka Rahmat Efendi sedang memberikan Sosialisasi tentang Alat Keselamatan Diatas Kapal agar di sampaikan kepada penyedia jasa dan penumpang Kapal yang beroperasi di Daerah Aliran Sungai Barito, Palangkau Lama, Kab. Kabupaten Kapuas.

    KAPUAS
    Indra Gunawan

    Indra Gunawan

    Artikel Sebelumnya

    Personel Ditpolairud Polda Kalteng, Berikan...

    Artikel Berikutnya

    Pastikan Warga Merasa Aman, Personel Ditpolairud...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan
    HUT ke-79 Brimob, Kapolri Kenang Pujian Atraksi Pasukan yang dihadiri Presiden Ke-7 Jokowi dan Presiden Ke-8 Prabowo